Halaman

Rabu, 15 Januari 2020

CARA UPDATE REKENING GIRO BOS

Untuk Pencairan dana BOS Tahun Pelajaran 2019/2020 Triwulan 1, setiap sekolah Negeri dan Swasta wajib mengupdate Rekening Sekolah masing-masing. Ada pun langkah-langah yang harus di lakukan oleh sekolah melalui Operator yang ada di Sekolah.

1. Buka Browser yang ada di laptop, kemudian ketikan https://bos.kemdikbud.go.id/
    Setelah berhasil masuk portal BOS, tampilan akan seperti gambar dibawah ini.


2. Setalah tampilan seperti diatas, selanjutnya pilih menu Login Sekolah
    Tampilan seperti gambar dibawah ini.


3. Lakangkah Selanjutnya, masukan Email dan Password yang digunakan untuk Login Dapodik


4. Setelah anda berhasil Login, maka akan muncul tampilan seperti gambar dibawah ini.


5. Selanjutnya, Pilih Menu Profil Sekolah


6. Langkah Berikutnya, Silahkan Klik Menu Update Rekening BANK


7. Selanjutnya silahkan Input Data yang dibutuhkan, lalu klik SIMPAN


Demikian cara Update No Rekening BANK. Somaga membantu.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar